Home Ekonomi Politik Nasional Daerah Hukrim Gaya Hidup Internasional Indeks
Follow Us ON :
 
Penghapus Denda Pajak Kendaraan Berlaku Hingga 9 Nov 2021,Syamsuar Belum Tentu Ada Lagi


Riau | Kamis 09-09-2021, 12:19 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com – Pemerintah Provinsi Riau telah menerbitkan aturan penghapusan sanksi denda administrasi pajak kendaraan bermotor tahun 2021. Regulasi ini diharapkan, bisa membantu masyarakat terdampak COVID-19. Peraturan Gubernur Riau (Pergub) Nomor No.30 Tahun 2021 ini berlaku tiga bulan, untuk warga Riau yang memiliki tunggakan agar bisa melakukan pembayaran sampai dengan tanggal berakhirnya pelaksanaan program penghapusan, yaitu 9 November 2021.Gubernur Riau Syamsuar

Selengkapnya

Terkait Kasus Mangkrak Dana Bansos Siak di Era Syamsuar, Formasi Akan Gugat Kejati Riau


Riau | Kamis 09-09-2021, 00:28 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Hingga kini proses hukum terhadap dugaan korupsi puluhan miliar program dana hibah bansos Pemkab Siak tahun 2014 - 2019 masa periode Bupati Siak, Drs Syamsuar, M.Si, diduga mangkrak di Kejati Riau, (08/09/2021).Era kepemimpinan Kejati Riau, Dr. Mia Amiati, SH., MH, terdengar santer di berbagai media, bahwa penyidik Kejati Riau telah melakukan berbagai proses pemeriksaan terhadap ratusan orang yang terlibat dalam penyaluran dana bantuan sosial yang diperkirakan

Selengkapnya

Polda Riau Siap Perkuat Pengamanan Produksi PTPN V


Riau | Jumat 27-08-2021, 00:25 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Kepala Kepolisian Daerah Riau, Inspektur Jenderal Agung Setya Imam Effendi menyatakan siap mendukung dan memperkuat pengamanan perkebunan sawit milik negara, PT Perkebunan Nusantara V dari aksi pencurian produksi, menyusul meroketnya harga komoditas tersebut dalam beberapa waktu terakhir. "Titik mana yang memerlukan kehadiran polisi, (disaat) buah lagi bagus, namun rawan pencurian, nanti kita bantu. Silahkan koordinasi dengan kami," katanya. Jenderal Bintang Dua

Selengkapnya

SPI Desak Polres Bengkalis Segera Usut Dalang Premanisme Terhadap Tiga Jurnalis


Riau | Kamis 12-08-2021, 17:27 WIB

RIAU, LIPUTANONLINE.com - Sekjend Solidaritas Pers Indonesia (SPI), B Anas sangat menyayangkan terjadinya peristiwa kekerasan terhadap tiga Wartawan saat melaksanakan tugas peliputan atas proses pelaksanaan kegiatan pembangunan pengaman tebing pulau terluar di Desa Pambang Pesisir Kecamatan Bantan Kabupaten Bengkalis, sekitar pukul 14.30 Minggu (08/08/2021) lalu.Ia pun meminta aparat kepolisian setempat dan Polda Riau menangkap pelaku, dan otak intelektual dibalik penyerangan itu diusut hingga

Selengkapnya

Dikonfirmasi, Gubernur Riau Dan Kadis Kominfo Kompak "Membisu" Terkait Pergub


Riau | Senin 09-08-2021, 09:02 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Kepala Dinas Komunikasi Informatika Dan Statistik Provinsi Riau (Diskominfo) Pemerintah Provinsi Riau, Drs.H.Chairul Riski, MS,MP tidak menjawab pertanyaan konfimasi awak media saat dipertanyakan tentang dasar hukum, tujuan, relevansi, serta urgensi pasal 15 ayat (3) dalam Pegubri Nomor 19 tahun 2021 tentang kegiatan Penyebarluasan Informasi Penyelenggaraan Pemerintahan di Lingkungan Pemprov Riau.Sebagaimana diketahui, bahwa Gubernur Riau, Drs. Syamsuar, M.Si,

Selengkapnya

Penolakan Pergub Riau Kembali Memanas,Sejumlah Organisasi Pers Wacanakan Demo Gubernur


Riau | Sabtu 07-08-2021, 23:57 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Buntut Pergubri Nomor 19 Tahun 2021 yang dinilai sarat pelanggaran dalam pembentukannya, kini terus memanas, konon kabarnya Gubernur Riau, Drs.Syamsuar, M.Si, bungkam saat disurati sejumlah organisasi Pers beberapa waktu lalu untuk tujuan audiensi. Hari ini, Sabtu 7 Agustus 2021, tujuh organisasi Pers di Pekanbaru mewakili 17 Organsiasi Pers se-provinsi Riau kembali merapatkan barisan untuk membahas langkah-langkah selanjutnya terkait sikap Gubernur Riau Drs.

Selengkapnya

Polri Peduli Negeri, Polda Riau Bersama BEM Se-Riau Gelar Bakti Sosial Di Rumbai


Riau | Sabtu 31-07-2021, 01:05 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Wakapolda Riau Brigjen Pol Tabana Bangun Msi bersama Badan Eksekutif Mahasiswa se-Riau menggelar bakti sosial dengan membagikan 100 paket sembako untuk warga terdampak covid-19 khususnya diwilayah Rumbai serta vaksinasi bagi mahasiswa. Kegiatan tersebut digelar di Rusli Ahmad Pondok Aren Rumbai Pekanbaru, pada Jumat (30/7/2021). Turut hadir pada acara tersebut Dir Binmas Kombes Kris Pramono, Dirpolairud Kombes Eko Irianto, Ketua PWNU Riau H Rusli Ahmad, Camat

Selengkapnya

Kapolda Riau:Disini Dibentuk Ketrampilan,Pikiran,Dan Sikap Sebagai Polri Sejati


Riau | Selasa 27-07-2021, 14:45 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com - Kapolda Riau, Irjen Pol Agung Setya Imam Efendi membuka secara resmi Pendidikan Pembentukan Bintara Polri TA 2021 di Lapangan Hitam SPN Polda Riau Desa Kualu Nenas Rimbo Panjang Kabupaten Kampar, Senin (26/07/2021).Dibuka melalui gelaran Upacara yang dihadiri oleh Wakapolda Riau dan Pejabat Utama Polda Riau serta Ketua Lembaga Adat Melayu Riau Datuk Al Azhar ini, pendidikan akan berlangsung selama lima bulan ke depan yang diikuti oleh 450 siswa peserta didik

Selengkapnya

Puluhan Organisasi Pers Riau Tolak Pergubri,Diskriminasi dan Potensi Monopoli Anggaran Media


Riau | Senin 19-07-2021, 18:10 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Sebanyak 17 (tujuh belas) Organisasi Pers Riau yang tergabung kedalam kelompok insan pers Riau yang menolak Peraturan Gubernur Riau nomor 19 tahun 2021 resmi layangkan surat kepada ketua DPRD Riau dengan maksud dapat menyikapi polemik yang terjadi, Senin (19/7/2021).Ke-17 belas organisasi Pers dan Perusahaan Pers di Riau yang menunjukkan sikap keberatannya Pergubri, DPD Riau Serikat Pers Republik Indonesia (SPRI), DPD Riau Perkumpulan Wartawan Republik Indonesia

Selengkapnya

Polda Riau Kawal Pengiriman 70 Ton Oksigen Untuk Pasien Covid-19 di Jakarta


Riau | Senin 12-07-2021, 15:24 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com - Kepolisian Daerah (Polda) Riau pada Jumat (9/7/2021) secara khusus mengutus tim mengawal pengiriman oksigen yang merupakan bantuan dari perusahaan Riau Andalan  Pulp And Paper (RAPP) yang diperuntukkan sebagai bantuan Pengobatan Covid-19 dengan tujuan kantor Kementrian Perindustrian Jakarta Pusat.Sebanyak 70 ton oksigen diangkut 5 unit truk, dikawal menggunakan 2 unit kendaraan patroli PJR Ditlantas Polda Riau dengan 4 orang personel dipimpin oleh Ipda Yudi

Selengkapnya

Hari Bhayangkara Secara Virtual,Kapolda Riau Dapatkan Pujian Kinerja Dari Presiden Jokowi


Riau | Kamis 01-07-2021, 11:22 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com - Presiden RI Joko Widodo memuji kinerja Kapolda Riau Irjen Agung Setya Imam Effendi SH SIK MSI saat dialog secara virtual pada acara peringatan Hari Bhayangkara ke 75, Kamis (1/7/2021). Presiden yang didampingi Panglima TNI dan Kapolri, menyampaikan apresiasinya secara langsung, dalam pertemuan virtual yang juga diikuti seluruh jajaran Kepolisian se-Indonesia.Usai rangkaian kegiatan upacara Hari Bhayangkara ke 75, Presiden Jokowi menyapa beberapa Polres dan Polda

Selengkapnya

Sambut Hari Bhayangkara ke-75, Kapolda Pimpin Ziarah dan Tabur Bunga di TMP


Riau | Selasa 29-06-2021, 15:34 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com - Menyambut Hari Bhayangkara ke 75 tahun 2021, Polda Riau dan jajaran melaksanakan upacara ziarah kubur dan tabur bunga di Taman Makam Pahlawan Kusuma Dharma Kota Pekanbaru. Selasa (29/6/21).Kegiatan ziarah dan tabur bunga ini di pimpin langsung oleh Kapolda Riau Irjen Pol. Agung Setya Imam Effendi S.H., S.I.K., M.SI dan diikuti oleh Wakapolda Riau,  Irwasda Polda Riau serta seluruh Pejabat Utama Polda Riau.  Pelaksanaan Upacara Ziarah Makam Pahlawan tahun

Selengkapnya

Ketua SPRI Riau Apresiasi Kapolda Sumut,Minta Insan Pers Kawal Kasus Pembunuhan Marsal


Riau | Sabtu 26-06-2021, 09:02 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Ketua Dewan Pimpinan Daerah Serikat Pers Republik Indonesia (DPD SPRI Provinsi Riau), Feri Sibarani, apresiasi terhadap Kapolda Sumut,Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak dengan berhasilnya menangkap para pembunuh wartawan dan otak pelakunya tidak kurang dari 4X24 jam,Jumat (25/06/2021)."Luar biasa dan salut, Kapolda Sumut, Irjen Pol RZ Panca Putra Simanjuntak, hanya hitungan hari, tidak kurang dari 4X24 jam pembunuh dan otak pelakunya sudah digulung jajaran Polda

Selengkapnya

Riau Masih Tinggi Kasus Covid-19, Hari Ini Tambah 592 Orang


Riau | Minggu 23-05-2021, 19:35 WIB

PEKANBARU, LIPUTANONLINE.com - Kasus positif Covid-19 di Provinsi Riau belum menunjukan angka penurunan. Seperti hari ini penambahan kasus baru di Bumi Lancang Kuning mencapai 592 orang."Hari ini di Provinsi Riau terdapat penambahan 592 kasus terkonfirmasi Covid-19. Iya masih tinggi," kata Kepala Dinas Kesehatan Riau, Mimi Yuliani Nazir,Ahad saat dikutip cakaplah.com (23/5/2021).Meski kasus baru tinggi, lanjut Mimi, namun kabar baiknya terdapat penambahan 517 pasien Covid-19 yang dinyatakan

Selengkapnya

Drama Penyelidikan Kasus Dugaan Korupsi Dana Pembangunan DIC Bengkalis Rp38 Miliar Dipertanyakan


Riau | Senin 17-05-2021, 22:00 WIB

RIAU, LIPUTANONLINE.com - Jika tidak ada aral melintang, pekan depan, Komunitas Pemberantas Korupsi (LSM) akan menyurati Kepala Kejaksaan Negeri Bengkalis terkait tindaklanjut penanganan laporan dugaan korupsi dana pembangunan Duri Islamic Center (DIC) senilai Rp.38.412.636.000 tahun anggaran (TA) 2019 silam.Langkah konkrit itu dilakukan, karena LSM Antikorupsi merasa penanganan kasus mega proyek pembangunan rumah ibadah atau Duri Islamic Center (DIC) tersebut jalan ditempat alias masuk

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Hadirnya Ajaran Sesat Di Meranti,MUI Turun Tangan
02 Camat Palika Korupsi Hingga Rugikan Negara 240 Juta
03 Terjadi Kebocoran Terhadap Pipa Minyak Di Rohil
04 Pemko Pekanbaru Beri Teguran Kepada Pihak Penyedia Telekomunikasi Akibat Makan Korban
05 Angka Stunting Terus Menurun, PJ Gubernur Riau Beri Penghargaan
06 Bupati Meranti Menghadiri Peresmian Gedung Pos TNI AL Selatpanjang
07 Bupati Meranti Membuka FGD Jaminan Sosial dan Ketenagakerjaan di Meranti
08 Pj Walikota Pekanbaru Menghadiri Kegiatan Appreciaton Dinner Riau Bhayangkara Run 2024
09 Kepala Diskominfotiksan Kota Pekanbaru Menghadiri Sosialisasi Kebijakan Layanan Call Center 112
10 Dinsos Rohul Sosialisasi kualitas keluarga untuk meningkatkan kesejahteraan gender
11 HUT Ke-47 Desa RTH Meriahkan Dengan Banyak Perlombaan
12 Bupati Meranti Meresmikan Proses Belajar Mengajar Ponpes Al-Hidayah Baznas Riau III
13 Bupati Meranti Membuka MTQ ke-XIII Tingkat Kecamatan Rangsang Barat
14 Camat Bangko Melakukan Peninjauan PIN Polio di Beberapa Posyandu
15 Dukungan Mengalir Untuk Dr Adam SH MH Sebagai Calon Bupati Kuansing Pada Pilkada 2024
16
17
18 Pemkab Rohil Laksanakan Apel Pagi Sebelum Melakukan Aktivitas Setiap Hari Kerja
19 Bupati Meranti Membuka MTQ ke-XIII Tingkat Kecamatan Pulau Merbau
20 Bupati Meranti Menghadiri Upacara Pembukaan Pendidikan Bintara Polri Gelombang II TA. 2024
21 Bupati Kuansing Membuka Kegiatan Bimtek Pengelolaan DTKS
22 Pj Sekda Kuansing Menghadiri Acara Diseminasi Hasil Analisis Situasi Hak Anak
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© PT.RAFAEL LIPUTAN ONLINE PERS - LIPUTANONLINE.COM - AKTUAL & TERPERCAYA