Home Ekonomi Politik Nasional Daerah Hukrim Gaya Hidup Internasional Indeks
Follow Us ON :
 
Firdaus Wali Kota Pekanbaru, Ingatkan Masyarakat Tingkatkan Kemandirian Jaga Kesehatan


Pekanbaru | Selasa 08-09-2020, 22:07 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru terus berupaya dalam pengendalian dan memutus mata rantai penyebaran Covid-19. Wali Kota Pekanbaru Dr Firdaus ST MT, mengajak masyarakat lebih memberdayakan diri, dan meningkatkan kemandirian dalam menjaga kesehatan diri, keluarga, dan lingkungan sekitar. Ia terus mengimbau masyarakat untuk disiplin dalam menerapkan protokol kesehatan. "Yang paling fokus adalah 3M, memakai masker, menjaga jarak, dan mencuci tangan. Hal itu menjadi

Selengkapnya

Lewat Kampung KB, Disdalduk KB Tekan Penyebaran Covid-19


Pekanbaru | Senin 07-09-2020, 12:15 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru saat ini berupaya memutus mata rantai penyebaran Corona Virus Disease (Covid-19), tak terkecuali Dinas Pengendalian Penduduk Keluarga Berencana (Disdalduk KB) Kota Pekanbaru.Lewat Kampung KB yang berada dibawah binaan Disdalduk KB, organisasi perangkat daerah (OPD) yang satu ini berupaya menekan penyebaran Covid-19 agar tidak meluas.Ini disampaikan Kepala Disdalduk KB Kota Pekanbaru, Muhammad Amin kepada media, Senin

Selengkapnya

Tim Gabungan Selasa Besok Turun ke Sejumlah Hotel


Pekanbaru | Senin 07-09-2020, 10:43 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Tim gabungan Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru, terdiri dari Satpol PP, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar), beserta Dinas Penanaman Modal Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) rencanakan turun ke sejumlah hotel.Tim turun ke sejumlah hotel untuk memastikan pengelola menerapkan protokol kesehatan. Seperti menyediakan tempat mencuci tangan dan sabun, pengukur suhu tubuh, serta aturan lainnya terkait protok kesehatan.Plt Kasat Pol PP Kota Pekanbaru, Burhan

Selengkapnya

Cegah PKL Berjualan di Seputaran RTH Kacamayang,Satpol PP Rutin Lakukan Patroli


Pekanbaru | Jumat 04-09-2020, 15:23 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Pekanbaru, rutin melakukan patroli di kawasan Ruang Terbuka Hijau (RTH) Putri Kacamayang. Plt. Kepala Satpol PP Kota Pekanbaru Burhan Gurning menyebut, patroli dilakukan mengantisipasi pedagang kaki lima (PKL) agar tidak berjualan di lokasi tersebut. "Patroli rutin selalu saya ingatkan pada anggota," ujar Burhan Gurning, Kamis (3/9). Menurutnya, RTH Putri Kacamayang sesuai arahan dari Walikota Pekanbaru Firdaus,

Selengkapnya

Tiga Pasien Positif Covid Jalani Isolasi di Rumah Sehat Rusunawa Rejosari


Pekanbaru | Jumat 04-09-2020, 12:44 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Ada tiga orang pasien positif Covid-19 kini sudah menempati rumah sehat di Rusunawa Kota Pekanbaru. Dua tenaga kesehatan membantu pasien tanpa gejala yang isolasi di sana."Kita memantau kondisi pasien, agar tidak keluar rumah sehat," ujar Plh. Kepala Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru, dr. Zaini Rizaldy, Jumat (4/9).Petugas memantau kesehatannya. Mereka menyiapkan makanan dan minuman pasien tanpa gejala.Pasien yang butuh rujukan ke rumah sakit bakal dibuat

Selengkapnya

Kepala BPP Kunjungi Budidaya Lengkeng di Pekanbaru


Pekanbaru | Kamis 03-09-2020, 09:09 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Badan Penelitian dan Pengembangan (BPP) Kota Pekanbaru mengunjungi kebun buah lengkeng milik salah satu anggota Komunitas Masyarakat Inovatif Pekanbaru (KMIP) Marju di Kota Pekanbaru, Selasa (1/9).Hasil budidaya buah lengkeng ini berhasil dikembangkan oleh Bapak Marju dengan kualitas buah yang sangat baik. Kedepannya Hasil budidaya ini akan terus dikembangkan agar hasilnya mampu dipasarkan secara luas.Selain budi daya buah lengkeng ini, Bapak Marju juga

Selengkapnya

Kadisdik Pastikan Sebagian Besar Sekolah Sudah Ajukan Kuota Internet


Pekanbaru | Rabu 02-09-2020, 22:25 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Plt. Kepala Dinas Pendidikan (Kadisdik) Kota Pekanbaru Ismardi Ilyas, memastikan sebagian besar sekolah sudah mengirimkan nomor ponsel untuk belajar online. Mereka mengajukannnya untuk kuota internet dari Kemendikbud RI bagi peserta didik."Pengiriman nomor ponsel peserta didik untuk kuota internet hingga 11 September 2020 nanti," terangnya, Rabu (2/9).Pihaknya sudah memberi arahan ke pihak sekolah. Ia meminta agar mengirimkan nomor ponsel yang dipakai peserta

Selengkapnya

Satpol PP Pekanbaru Layangkan Surat Imbauan Terapkan Protokol Kesehatan


Pekanbaru | Rabu 02-09-2020, 12:25 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Menindaklanjuti Peraturan Walikota (Perwako) Pekanbaru Nomor 130 Tahun 2020 tentang Perubahan Kedua Perwako Pekanbaru Nomor 104 Tahun 2020 tentang Pedoman Hidup Baru Masyarakat Produktif dan Aman Dalam Pencegahan dan Pengendalian Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Kota Pekanbaru, Satpol PP layangkan surat imbauan kepada pemilik atau pengelola pusat perbelanjaan agar disiplin menerapkan protokol kesehatan.Disampaikan Plt. Kasat Pol PP Kota Pekanbaru,

Selengkapnya

Dugaan Korupsi Mantan Plt Sekda Kuansing, 4 Bawahannya Diadili di Gelar Persidangan Jumat


Pekanbaru | Selasa 01-09-2020, 17:30 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Mantan Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kuantan Singingi (Kuansing), Muharlis, akan menjalani persidangan perdana di Pengadilan Tipikor Pekanbaru. Ia terjerat kasus dugaan korupsi 6 kegiatan di Setdakab Kuansing.Persidangan akan digelar pada Jumat (4/9/2020) mendatang dengan majelis hakim yang diketuai Faisal SH MH dengan hakim anggota Darlina Darwis SH MH dan Rahman Silaen SH MH."Sidang perdana hari Jumat (4/9/2020). Digelar secara vidcon

Selengkapnya

Wali Kota Prihatin dengan Lonjakan Kasus Positif


Pekanbaru | Selasa 01-09-2020, 07:59 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Wali Kota Pekanbaru, Dr. H. Firdaus, ST, MT, mengaku prihatin dengan melonjaknya kasus positif Covid-19 sejak beberapa hari terakhir."Terutama sejak tanggal 27 kemarin ada tambahan 40 kasus, kemudian tanggal 30 bertambah 46 kasus lagi. Jadi kita cukup prihatin dengan lonjakan kasus ini dalam masa adaptasi perilaku hidup baru," ucapnya, Senin (31/8).Disampaikan wali kota, sekitar 60 persen lebih dari total kasus positif saat ini merupakan Orang Tanpa Gejala

Selengkapnya

Pemko Pekanbaru Belum dapat Menerapkan Sekolah Tatap Muka Kembali


Pekanbaru | Selasa 01-09-2020, 07:53 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Rencana Pemerintah Kota Pekanbaru (Pemko) Pekanbaru membuka kembali aktivitas di sekolah belum dapat diterapkan. Hal itu diakibatkan seiring terus terjadi peningkatan konfirmasi kasus positif Covid-19.Pj Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru, Muhammad Jamil mengungkapkan, Pemko Pekanbaru belum dapat menerapkan sekolah tatap muka untuk saat ini. Ia menyebut kondisi Kota Pekanbaru belum memungkinkan untuk aktivitas sekolah dibuka kembali."Kita belum bisa

Selengkapnya

Terapkan WFH, 118 Pegawai Diskes Jalani Isolasi Mandiri


Pekanbaru | Senin 31-08-2020, 13:34 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Sebanyak 118 pegawai Dinas Kesehatan (Diskes) Kota Pekanbaru melakukan isolasi mandiri, pasca dilakukan uji swab, Minggu (30/8/2020) kemarin.Plh Kepala Diskes Kota Pekanbaru, dr Zaini Rizaldy menyebut, uji swab dilakukan di lingkungan Diskes Kota Pekanbaru karena diketahui satu pegawai berinisial R terkonfirmasi positif Covid-19."Kemarin kita lakukan swab kepada seluruh pegawai, ada 118 orang," ujar Zaini, Senin (31/8/2020).Usai melakukan swab, ratusan

Selengkapnya

Sekda Kampar Ikuti FGD Tentang Percepatan Penanganan Pandemi Covid-19 di BPK Riau


Pekanbaru | Sabtu 29-08-2020, 18:32 WIB

Pekanbaru, Liputanonline.com - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Kampar Drs Yusri M.Si ikuti Forum Group Discussion (FGD) Tentang Tentang Percepatan Penanganan Pandemi Covid-19 di Ruang rapat Kantor Badan Pemeriksa keuangan (BPK) Riau Perwakilan Pekanbaru. Jum’at, 28/8.Sekda Kampar dalam paparannya mengatakan secara global (umum) yang sudah dilaksanakan dalam penanganan COVID-19 ini dari mulai Maret 2020 sampai hari ini, diawali dengan reprodution, ada 2 anggaran bantuan sosial yang

Selengkapnya

RSD Madani Masih Rawat 16 Pasien Positif Corona


Pekanbaru | Sabtu 29-08-2020, 14:06 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Rumah Sakit Daerah (RSD) Madani Pekanbaru di Jalan Garuda Sakti, Kecamatan Tampan, hingga kini masih merawat sebanyak 16 pasien positif Covid-19."Sekarang masih ada 16 yang kita rawat. Sebelumnya kan ada 24 orang, 8 sudah sembuh," ungkap Direktur Utama (Dirut) RSD Madani Pekanbaru dr Mulyadi, Jumat (28/8).Sementara untuk ruangan isolasi dan perawatan sendiri, disampaikan Mulyadi sudah dilakukan penambahan sebanyak 12 kamar sebagai antisipasi terus meningkatnya

Selengkapnya

Pemko Mulai Persiapkan Operasional Kecamatan Baru


Pekanbaru | Sabtu 29-08-2020, 09:54 WIB

PEKANBARU, Liputanonline.com - Pemerintah Kota (Pemko) Pekanbaru mulai mempersiapkan struktur dan sarana prasarana Kecamatan baru, pasca pemekaran Kecamatan yang akan efektif berjalan pada awal tahun 2021 nanti. Pj Sekretaris Daerah Kota (Sekdako) Pekanbaru Muhammad Jamil mengatakan, pihaknya telah mempersiapkan terkait persiapan untuk operasional tiga kecamatan baru. "Kita sudah minta kepada Kecamatan yang akan dimekarkan untuk mempersiapkan untuk pemekaran nanti. Pemekaran kecamatan sudah

Selengkapnya

 
 
+ Indeks Berita +
01 Serahkan Rancangan Teknokratik RPJMD Ke KPU,Pj Bupati:Harus Jadi Pedoman Visi-Misi Calon Kepala Daerah
02 Pjs Bupati Meranti Memberi Bantuan 2 Unit Kapal dan 8 Unit Sampan kepada Kelompok Nelayan
03 Pjs Bupati Meranti Pimpin Apel Hari Kesadaran Nasional
04 Pj Sekda Kuansing Mengikuti Rangkaian Kegiatan Germas
05 Sekdako Pekanbaru Menandatangani Lampiran Peta RDTR Wilayah Marpoyan Damai
06 Situasi Kondusif, Pj Walikota Pekanbaru Berharap Tidak Ada Gugatan Hasil Pilkada
07 Adam-Sutoyo Teratas Dibagian Tengah, Ini Alasannya!
08 Malam Puncak HUT Rohul ke-25: Ribuan Warga Hadiri Perayaan Spektakuler
09 DPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa Pengucapan Sumpah Janji Ketua dan PAW 2024-2029
10 Rohul Bersatu: UAS Dorong Pilihan Pemimpin Berkarakter untuk Masa Depan
11 Pjs Bupati Meranti Melakukan Kunjungan Kerja di Kecamatan Rangsang Pesisir
12 Pjs Bupati Kuansing Menyerahkan Bantuan Kepada Masyarakat Terdampak Banjir
13 Pj Sekda Kuansing Sampaikan Dana BKK Pembuatan Jalur Tahun 2024
14 Bapenda Pekanbaru Hadiri "Ngebakso" IPPAT Kota Pekanbaru
15 Kepala Bapenda Kota Pekanbaru Pimpin Tim Satgas dalam Operasi Penertiban Reklame
16 LSM-TPK Siap Laporkan Dugaan Kasus SPPD Fiktif Sekretariat DPRD Kabupaten Bengkalis Tahun 2021-2022
17 Drama Tuduhan: Polres Rohul Kecam Serangan Fitnah Terkait Penimbunan BBM"
18 Pjs Bupati Kuansing Melakukan Peninjauan Posyandu Asoka 2 Desa Simpang Raya
19 Pjs Bupati Kuansing Meninjau PAMIGO KUD Tupan Tri Bakti Desa Simpang Raya
20 Seleksi CPNS Pemko Pekanbaru Mulai Menjalani Seleksi SKD pada 2 November 2024 Mendatang
21 Tabligh Akbar Rokan Hulu: Momen Bersyukur dan Bersatu di Usia 25 Tahun
22 Pjs Ketua TP-PKK Meranti Menghadiri Rakor dan Konsultasi TP-PKK se-Provinsi Riau
 
 
Galeri Foto | Advertorial | Indeks Berita
Redaksi | Disclaimer | Pedoman Media Siber | Tentang Kami | Info Iklan
© PT.RAFAEL LIPUTAN ONLINE PERS - LIPUTANONLINE.COM - AKTUAL & TERPERCAYA